Adakah disini yang sudah menggunakan aplikasi TikTok sebagai sosial media untuk berinteraksi dengan teman, saudara atau bahkan orang-orang yang mungkin tidak kamu kenal dan telah mengikuti akunmu? Atau sengaja menginstal TikTok sebagai tempat untuk bisa belanja barang-barang yang lucu atau kebutuhan pribadi kamu? Karena dewasa ini, TikTok telah menjadi salah satu platform media sosial terdepan bagi para
KOL ID (Key Opinion Leaders) dan influencer. Dalam menjalankan bisnis
mereka di TikTok, salah satu faktor kunci yang perlu dipahami dan
dimanfaatkan adalah TikTok Rate.