Judul Cerita : Merajut Asa
Penulis Cerita Asli : Friska Adelia
Judul Merajut Asa Challenge : Happiness, Aishiteru
Penulis Merajut Asa Challenge : princessashr
Asumsi orang terhadap suatu permasalahan terkadang berbeda-beda, tergantung dari sudut mana mereka melihat. Seperti yang dialami oleh Yuri yang menganggap bahwa apa yang dilakukan Asa, suaminya, salah. Walaupun sudah dijelaskan seperti apa pun itu, Yuri tetap menganggap salah. Tak pernah dia membayangkan jika Asa akan melakukan hal seperti itu. Apa kurang Yuri selama ini, apakah memang menurut Asa belum cukup, hingga berbuat hal itu.
Penulis Cerita Asli : Friska Adelia
Judul Merajut Asa Challenge : Happiness, Aishiteru
Penulis Merajut Asa Challenge : princessashr
Asumsi orang terhadap suatu permasalahan terkadang berbeda-beda, tergantung dari sudut mana mereka melihat. Seperti yang dialami oleh Yuri yang menganggap bahwa apa yang dilakukan Asa, suaminya, salah. Walaupun sudah dijelaskan seperti apa pun itu, Yuri tetap menganggap salah. Tak pernah dia membayangkan jika Asa akan melakukan hal seperti itu. Apa kurang Yuri selama ini, apakah memang menurut Asa belum cukup, hingga berbuat hal itu.
"Yuri, sayang.. Ayolah,
keluar, saya mohon, kita bisa bicarakan baik-baik. Saya tak bermaksud
untuk menyakiti hatimu. Ayolah, sayang, saya mohon, keluarlah" Asa
memohon dengan sangat kepada belahan hatinya.
"Nggak mau! Om pergi aja
dari sini. Yuri nggak mau lihat Om. Cukup, Om, apa yang udah Om lakukan
ke Yuri. Itu udah sangat menyakiti hati Yuri" Yuri tetap bersikukuh tak
ingin bertemu dengan Asa. Terlalu sakit dan kecewa akan sikap Asa.